Paroxysmal Nocturnal Hemoglobinuria – Gejala, Penyebab dan Cara Mengobati

Paroxysmal Nocturnal Hemoglobinuria – Gejala, Penyebab dan Cara Mengobati

Penyakit Paroxysmal Nocturnal Hemoglobinuria (PNH) Mutasi genetik pada suatu sel dapat menyebabkan sel mengalami perubahan fungsi bahkan rusak sehingga edukasi mengenai penyakit Parpxysmal Nocturnal Hemoglobinuria dan penanganannya sangat diperlukan oleh masyarakat umum.Penyakit Paroxysmal Nocturnal Hemoglobinuria merupakan penyakit langka dan bersifat kronis yang menyerang sel darah merah karena tidak tercukupinya protein pelindung akibat serangan sistem imun…

Read More
Campak - Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati

Campak – Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati

Penyakit Campak Penyakit campak memiliki nama lain sebagai Rubeola. Penyakit ini merupakan salah satu penyakit yang dapat menular dari manusia satu ke manusia yang lainnya. Campak merupakan salah satu penyakit yang bersifat endemik dan dapat menyebabkan banyak kematian di setiap tahunnya. Penyakit ini akan lebih sering terjadi pada anak-anak akan tetapi, orang dewasa yang belum…

Read More

Inilah Obat Asam Urat Rekomendasi Dokter Di Apotek

Asam urat merupakan keadaan kesehatan yang terjadi saat tubuh menghasilkan kadar asam urat yang berlebihan atau tidak dapat mengeliminasinya secara efektif. Akumulasi asam urat dapat menyebabkan terbentuknya kristal yang dapat menumpuk di persendian serta jaringan di sekitarnya, dan akibatnya menyebabkan sensasi nyeri dan peradangan. Tulisan ini akan membicarakan faktor pemicu, tanda dan gejala, cara penanganan,…

Read More

Cara Menyembuhkan Asam Lambung Paling Ampuh

Asam lambung adalah cairan dalam perut yang penting untuk mencerna makanan. Namun, ketika produksi asam lambung berlebihan, dapat menyebabkan gejala tidak nyaman seperti mulas, nyeri dada, dan bahkan dapat merusak kerongkongan. Oleh karena itu, mengelola asam lambung dengan cara yang benar sangat penting untuk menjaga kesehatan lambung. 1. Perubahan Gaya Hidup a. Menjaga Berat Badan…

Read More
Penyakit Flu - Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati

Penyakit Flu – Gejala, Penyebab, dan Cara Mengobati

Penyakit Flu (Influenza) Flu atau yang lebih dikenal dalam dunia kedokteran sebagai influenza merupakan salah satu gangguan kesehatan yang terjadi karena adanya virus. Namun demikian, kebanyakan orang akan menyamakan antara flue dengan batuk pilek yang pada hakikatnya, dua hal ini sama sekali tidak sama. Gejala gangguan kesehatan flu ini cenderung lebih parah dibandingkan dengan batuk…

Read More

Obat Sipilis Raja Singa Di Apotik

Sipilis adalah penyakit menular seksual (PMS) yang disebabkan oleh bakteri Treponema pallidum. Meskipun dapat diobati, sipilis memerlukan perhatian medis segera untuk mencegah komplikasi yang serius. Artikel ini akan membahas tentang obat-obatan yang dapat mempercepat kesembuhan sipilis dan memberikan panduan lengkap tentang pengobatan yang efektif. Pentingnya Pengobatan Dini Sipilis memiliki beberapa tahap, dan perawatan dini adalah kunci…

Read More

Kencing Keluar Nanah Pada Pria Bisa Sembuh

Kencing Keluar Nanah atau Gonore adalah infeksi menular seksual (IMS) yang dipicu bakteri akibat hubungan seksual. Bakteri yang menyebabkan penyakit kencing nanah atau gonore adalah Neisseria gonorrhoeae. Kencing keluar nanah pada pria seringkali menjadi tanda adanya infeksi pada saluran kemih atau penyakit menular seksual (PMS). Di artikel ini akan membahas mengenai kencing nanah pada pria beserta…

Read More

Asam Lambung Yang Sudah Parah

Asam lambung adalah cairan dalam lambung yang membantu proses pencernaan makanan. Namun, ketika produksi asam lambung berlebihan atau tidak terkendali, hal ini dapat menyebabkan masalah kesehatan yang serius. Salah satu kondisi yang dapat terjadi adalah asam lambung yang sudah parah. Artikel ini akan membahas penyebab, gejala, dan pengelolaan asam lambung yang sudah parah. I. Penyebab…

Read More